• Web
  • ami jr blog
  • 10 Juli 2010

    Pasang Fans Box Facebook di Blog

    blogger-emoticon.blogspot.com

    kebetulan posting kali ini ialah " CARA PASANG FANS BOX FB " di blog. So kalau sobat sekalian sudah habis baca artikel ini jangan lupa di LIKE blogku ya
    :inis: hihihihihi

    okey, here we go...

    First :
    - Buat halaman komunitas FB sobat. Tutorialnya dapat sobat lihat pada postingan sebelumnya yaitu Cara Buat Halaman FB blogger-emoticon.blogspot.com
    - Klik tombol " sunting halaman " yang berada persis di bawah foto profil halaman.


    - cari dan klik : "Promosikan Dengan Kotak Suka" ( lihat contoh screenshoot di atas, lihat bagian sidebarnya ).



    - Sobat sekalian akan masuk pada pengeditan box, keterangannya sebagai berikut :
    • isilah Facebook page id sobat ( Note: Page id terdapat di ADDRESS BAR dan umumnya berupa angka. Copas ke kotak pengeditan Facebook Pages id ) Lihat gambar screenshoot di atas.
    • width: Lebar kotak, dapat sobat sesuaikan sendiri
    • connections: menampilkan jumlah fans yang menyukai halaman sobat
    • show stream: melampirkan posting pada dinding halaman fb
    • show header: menampilkan tulisan "temukan kami di fb" pada header box
    - klik GET CODE bila telah selesai
    - Dan akan muncul tampilan pop-up lalu copas kode iframe ke notepad

    Di atas itu, baru first stepnya gan. Sebelum masuk ke ronde berikutnya, ku saranin sobat pada istirahat minum dulu deh.
    blogger-emoticon.blogspot.com

    Next...

    - Sign in di BLOGGER.COM
    - Pilih tab Rancangan
    - Lalu Elemen Laman
    - Klik tombol Tambah Gadget pada edit tata letak elemen laman
    - pilih HTML/JAVASCRIPT
    - Copas ( copy paste ) kode iframe yang disimpan dalam notepad tadi ke kotak konfigurasi HTML/JAVASCRIPT
    -Klik SIMPAN dan Lihatlah hasilnya pada blog sobat.


    Semoga berhasil !!!
    See you next time...
    :sleep: zzzzzzzzz

    Posting terkait:




    4 Komentator:

    Suara Petualang mengatakan...

    sip....mantap infonya....

    Unknown mengatakan...

    Mantap Bro infonya :D

    Unknown mengatakan...

    kalo yg muncul : Facebook Page URL
    bknya page id
    gmana?

    Unknown mengatakan...

    mantabb,....


    Kotak berkomentar

    kotak komentar di bawah ini ditujukan bagi sobat yang ingin berkomentar tentang isi seputar AMI JR BLOG. Silahkan sobat berkomentar... terima kasih

    :)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

     

    From Blogger to Blogger

    Link Banner Code

    AMI JR BLOG

    Suara Petualang

    The followers



    Blog Statistic